PT Grab Teknologi Indonesia Buka Lowongan Kerja untuk Posisi CFO Graduate Program, Begini Syaratnya

Sabtu, 30 Mar 2024 12:45
    Bagikan  
PT Grab Teknologi Indonesia Buka Lowongan Kerja untuk Posisi CFO Graduate Program, Begini Syaratnya
Istimewa

PT Grab Teknologi Indonesia Buka Lowongan Kerja untuk Posisi CFO Graduate Program, Begini Syaratnya

NARASINETWORK.COM -Akhir bulan Maret 2024 ini banyak sekali lowongan kerja yang tengah dibuka oleh beberapa perusahaan di Indonesia, salah satunya adalah PT Grab Teknologi Indonesia.

Ya, PT Grab Teknologi Indonesia merupakan perusahaan sekaligus pemilik dan pengelola aplikasi Grab di Indonesia.

Grab sendiri merupakan aplikasi terkemuka terbesar se-Asia Tenggara yang menyediakan berbagai pelayanan.

Baca juga: PT Jasa Marga Buka Lowongan Kerja untuk Posisi Operation Management Assistant, Ditutup 1 April 2024

Di Indonesia sendiri, Grab menyediakan layanan seperti GrabCar, GrabBike, dan GrabFood yang sangat terkenal di antara masyarakat.

Tidak hanya itu, terdapat layanan seperti GrabMart, Layanan Grosir, GrabFresh, Grab for Business, GrabHealth, dan Indonesia Bus Marketplace yang tersedia untuk memudahkan masyarakat Indonesia.

Baca juga: PT Pertamina Patra Niaga Buka Lowongan Kerja untuk Posisi PWT Operator Regional Sulawesi, Ini Syaratnya

Kali ini PT Grab Teknologi Indonesia tengah membuka peluang untuk masyarakat Indonesia yang ingin bekerja di perusahaan terkemuka ini, yang mana diperuntukan untuk para lulusan baru atau Fresh Graduate.

Penasaran dengan posisi, persyaratan pelamar hingga cara daftarnya? Berikut informasi selengkapnya.

Baca juga: PT Pamapersada Nusantara Buka Lowongan Kerja untuk Posisi Corporate Legal Officer, Ini Syaratnya

Posisi

  • Grab CFO Graduate Program

Deskripsi Program

CFO Graduate Program adalah program 24 bulan yang akan memberikan beragam pengalaman kerja. Anda akan dirotasi di empat tim di departemen Keuangan dan Bisnis Grab dan mengerjakan proyek-proyek yang mendukung dan mengembangkan Grab untuk membantu kami menjadi bagian dalam pengembangan Asia Tenggara yang lebih maju lagi.

Baca juga: Perum Jasa Tirta I Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3, Segera Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini

- Deskripsi:

  • Empat rotasi selama 6 bulan di dalam tim Keuangan dan Bisnis.
  • Pelatihan dan mentoring yang dipersonalisasi dari Finance Leadership.
  • Silabus pembelajaran dan pengembangan yang komprehensif.
  • Kesempatan untuk memimpin proyek-proyek yang disponsori oleh ID CFO

Baca juga: PT Pertamina Patra Niaga Buka Lowongan Kerja untuk Posisi PWT Operator Regional Sulawesi, Ini Syaratnya

Persyaratan Pelamar

  • Lulusan tahun 2024 jurusan Bisnis, Ekonomi, Teknik Industri, dan Matematika dengan prestasi akademik yang luar biasa dengan IPK 3.6 ke atas.
  • Memiliki rekam jejak yang baik dan aktif dalam organisasi kemahasiswaan hingga saat ini.
  • Memiliki minat yang besar di bidang keuangan dan teknologi dengan semangat untuk memberikan dampak sosial.
  • Keterampilan numerik dan analitis yang kuat, idealnya di bidang keuangan atau akuntansi.

Baca juga: Perum Jasa Tirta I Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3, Segera Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini

Cara Mendaftar

Jika kamu masuk dalam persyaratan yang sudah ditetapkan dalam posisi tersebut, kamu bisa langsung mendaftarkan diri, dengan langsung kirim lamaran melalui link berikut ini:

- pages.beamery.com/grab/page/financeinterngrabid

 Baca juga: PT Permodalan Nasional Madani Buka Lowongan Kerja Posisi Account Officer, Ini Syaratnya

Serta, jangan sampai lupa juga untuk segera mendaftarkan diri kamu ya sebelum lowongan kerja tersebut ditutup ya pada tanggal 10 Mei 2024.

Tetap berhati-hati atas segala bentuk penipuan yang mengatasnamakan PT Grab Teknologi Indonesia. (*)

 


Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Mengungkap Kelezatan RawonHidangan Khas Jawa Timur
Seminari St. Paulus Sambut Delegasi IIS Perkenalkan Pendidikan Lintas Iman
SOSOK- Kompol Ivan Taufiq: Pejabat Polresta Bandung dengan Rekam Jejaknya yang Menarik
Delegasi IIS di Borobudur Meneladani Kerukunan dari Tokoh Buddhis
Stiker Doa di WhatsApp Simbol Simpati atau Untaian Ibadah ?
Transformasi Pendidikan Digitalisasi Pembelajaran Sentuh Daerah 3T di Kalimantan Timur dan Maluku
Peringatan Hari Diabetes Sedunia Pemerintah Perkuat Upaya Pencegahan dan Pengobatan
Benarkah Pemerintah Gratiskan Tarif Listrik Sampai 700 ribu? Masyarakat Minta PLN Cepat Respon!
IABC Indonesia Conference 2025 Wamenkes Tekankan Pentingnya Komunikasi Strategis dalam Kesehatan
Pertemuan di Istana Merdeka Presiden Prabowo dan Wakil Ketua DPR Fokus pada Program Strategis
Digitalisasi Sistem Pemerintahan Kementerian PANRB dan Kadin Indonesia Jalin Kemitraan Strategis
PANRB Fokus pada Penguatan Kelembagaan dan SDM BP Batam
Kerap Resahkan Warga, Satpol PP Kabupaten Bandung Amankan Sejumlah Gelandang di Soreang
Gaya Hidup Camper Van di Era Modern
Revolusi UMKM Teknologi Tepat Guna Sebagai Katalisator Pertumbuhan
Peringatan 250 Tahun Korps Marinir AS Momentum Eratkan Hubungan Indonesia - AS
Kunjungan Kerja Menhan RI ke Aceh Fokus pada Pembinaan Satuan Teritorial
Revitalisasi Pendidikan Vokasi Pemerintah Tingkatkan Kualitas SDM
Indonesia Uji Klinis Vaksin TBC Inhalasi Terobosan Baru Berantas Tuberkulosis
Kemendikdasmen Sabet Penghargaan IMPRA 2025 Kampanye "7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat" Jadi Sorotan